Prediksi Crystal Palace vs Manchester City 15 Maret 2022 Liga Inggris
Crystal Palace vs Manchester City – Prediksi Crystal Palace vs Manchester City yang akan bertanding untuk lanjutan Liga Inggris. Bentrokan kickoff pada Selasa, 15 Maret 2022 pukul 03.00 WIB di Selhurst Park Stadium. Sebelumnya The Citizens terlebih dahulu mengumpulkan poin dari pertarungan langka Liga Premier.
Pada bulan Oktober tahun lalu, Man City pernah terlakahkan 2-0 dari Crystal Palace. Saat The Eagles berkunjung ke Etihad Stadions. Tidak mengherankan bila The Citizens enggan mengulang kesialan mereka pada waktu lalu. Pep Guardiola dan pasukannya kini dalam level permainan berbeda.
Manchester City mampu menaikkan stadar permainan selama melakoni berbagai laga Premier League. Demi 10 pertandingan tersisa sepanjang kampanye, The Citizens menargetkan Liverpool dan menggunakan Crystal Palace batu pijakan.
Total Man City hanya kalah 4 kali sepanjang musim ini, menunjukkan betapa berjayanya mereka sepanjang kompetisi. Bukan tidak mungkin jika para penggemar bisa menyaksikan permainan gemilang City. Sekaligus aksi mengejutkan dari tim penuh misteri sebagai tuan rumah.
Selanjutnya prediksi Crystal Palace vs Manchester City untuk babak terakhir menjelang final Liga Inggris. Crystal Palace mematahkan harapan Wolverhampyon melaju di Liga Inggris. Mereka memukul lawan 2-0 tanpa ampun. Sejak menit pertama langsung menyuguhkan permainan dominan.
Berkat skor pembukaan dari Jean-Philippe Matea dari sepakan jarak dekat. Permaianan lantas terbangun lewat kerjasama Conor Gallagher dan Wilfried Zaha. Hingga akhirnya Zaha menggandakan keunggulan lewat gol dari kotak penalti.
Baca Juga: Prediksi Manchester United Vs Tottenham 13 Maret 2022 Liga Inggris
Crystal Palace harus mampu mengoptimalkan permainan mereka. Terutama jika meladeni Manchester City. Pasalnya kala menghadapi Wolves mereka harusnya bisa lebih dari 2 gol. Lantaran upaya Gallagher dan Michael Olise yang kurang tajang sehingga dengan mudah terselamatkan oleh Jose Sa. Kemenangan tersebut mengantarkan skuad Patrick Vieira memasuki paruh atas tabel klasemen lewat selisih gol.
Baca Juga: Tottenham 5-0 Everton, Harry Kane Dkk Menggila Libas The Toffees
Pelatih Crystal Palace, Patrick Vieira meminta agar tim asuhannya bermain solid. Terutama saat nanti The Citizens melakukan gempuran pada sisi pertahanan. Sebisa mungkin memaksimalkan momentum yang tercipta sebagai skors. Walaupun terkesan sulit The Eagles percaya diri mampu melakukannya, mereka memilih bermain maksimal tanpa beban.
“Ini adalah cara kami bekerja sebagai sebuah tim. Saya pikir dari pemain depan hingga kiper kami sangat ketat dan kompak sehingga tidak memberi City banyak ruang. Sebelumnya tim berhasil mencetak gol dan menciptakan peluang dengan cara ini,” terang Vieira.
Baca Juga: Pemilik Chelsea Roman Abramovich ‘Korban’ Invasi Rusia Ke Ukraina
Sementara itu, Pep Guardiola mengantarkan City lolos ke 8 besar Liga Champions. Mereka menahan imbang 0-0 Sporting CP. Sebelumnya pada leg pertama sudah mencetak 5-0. Sejatinya Raheem Sterling memiliki peluang menambah gol ke-25. Sayang Antonio Adan sukses melakukan penyelamatan.
Line Up Crystal Palace vs Manchester City
Crystal Palace Line Up: Butland; Clyne, Andersen, Guehi, Mitchell; McArthur, Milivojevic, Gallagher; Olise, Edouard, Zaha.
Manchester City Line Up: Ederson; Stones, Fernandinho, Laporte, Zinchenko; Gundogan, Rodri, Silva; Mahrez, Jesus, Sterling.
Head to Head Crystal Palace vs Manchester City
5 Pertandingan Terakhir Crystal Palace
5 Pertandingan Terakhir Manchester City
Update Berita Tim Crystal Palace vs Manchester City
Crystal Palace, sekali lagi tanpa gelandang kunci James McArthur ketika mereka menghadapi Manchester City pada hari Selasa. Pemain Skotlandia berusia 34 tahun itu kembali dari cedera setelah telah lama penggemar nantikan. Cederanya McArthur sempat membuat The Eagles kalah dalam laga kandang. Maklum saja pemain Prancis itu adalah bahian penting dari kesebelasan.
Manchester City, Pep Guardiola berharap situasi cedera Manchester City membaik seiring berjalannya menuju Crystal Palace. The Citizens hanya memiliki tiga bek senior yang fit pasca pertandingan Liga Champions. Sementara Kyle Walker, Joao Cancelo, Ruben Dias dan Nathan Ake semuanya absen dari skuad.
Crystal Palace kontra Manchester City belum pernah berakhir dengan imbang. Terlebih melihat perfoma tim penantang yang pastinya enggan berbagi rampasan satu sama lain. Penggemar kemungkinan besar akan menyaksikan laga berjalan ketat. Lewat pertahanan yang sulit untuk kedua tim tembus.
Eagles mampu bermain tanpa rasa takut mengetahui bahwa upaya mereka kemungkinan akan sia-sia. Terlebih tidak adanya gelandang kunci berarti bahaya bagi tuan rumah yang terkepung. Man City merasa tidak perlu berhati-hati merasakan laga lebih mengarah kepada mereka. Tapi Guardiola masih berharap timnya menang dengan sedikit kesulitan saat persiapan akhir dimulai.
Prediksi Skor Crystal Palace vs Manchester City: 1-3.***
Analisis Head to Head Prediksi Akurat Milan vs Slavia 8 Maret 2024 Liga Europa Prediksi…
Analisis Head to Head Prediksi Jitu Sparta vs Liverpool 8 Maret 2024 Liga Europa Prediksi…
Analisis Head to Head Prediksi Bola Roma vs Brighton 8 Maret 2024 Liga Europa Prediksi…
Analisis Man City vs Copenhagen Prediksi Jitu 7 Maret 2024 Liga Champions Man City vs…
Analisis Head to Head Madrid vs Leipzig Prediksi Akurat 7 Maret 2024 Liga Champions Madrid…
Analisis Head to Head Sporting vs Atalanta Prediksi Bola 7 Maret 2024 Liga Europa Sporting…